Jelang Pilkada Serentak 2024, Ketua Yayasan dan Pengasuh Ponpes Al Ikhlas Megu Gede Imbau Masyarakat Jaga Kondusivitas

    Jelang Pilkada Serentak 2024, Ketua Yayasan dan Pengasuh Ponpes Al Ikhlas Megu Gede Imbau Masyarakat Jaga Kondusivitas

    KAB. CIREBON - Menjelang kontestasi Pilkada Serentak 2024, tensi politik terasa seperti memanas. Ketua Yayasan dan Pengasuh Ponpes Al Ikhlas Megu Gede Kabupaten Cirebon, Ustadz Jamaludin, mengimbau masyarakat agar selalu mengedepankan semangat persatuan dan kesatuan bangsa di tengah perbedaan pandangan dan pilihan politik.

    Pihaknya Mengajak Kepada Segenap Masyarakat Kabupaten Cirebon untuk ikut serta dalam menyukseskan Pilkada Serentak 2024 di Kabupaten Cirebon. Agar masyarakat selalu mengutamakan Kedewasaan dalam berpolitik dan berdemokrasi.

    "Sehingga tercipta Pilkada Serentak 2024 dengan aman tentram dan berakhak mengutamakan persatuan, kesatuan, dan selalu menjunjung tinggi politik yang berperadaban dan berkemajuan, " ujarnya, Rabu (02/10/2024).

    Pihaknya mengajak dan mengimbau masyarakat Kabupaten Cirebon Agar dalam menghadapi Pilkada Serentak 2024 sama sama menjaga kondusivitas, ketertiban dan keamanan masyarakat.

    "Kita tidak boleh mudah terprovokasi oleh isu-isu yang tidak benar, berita hoax, dan kami mengajak agar tidak mudah dimobilisasi melakukan demo anarkis yang justru bukan kepentingan masyarakat. Marilah berdemokrasi bergembira dan memilih pemimpin ini harus dilandasi nilai-nilai ibadah, " katanya.

    cirebon polresta cirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Polresta Cirebon Gelar Upacara Hari Kesaktian...

    Artikel Berikutnya

    Jelang Pilkada Serentak 2024 Polsek Weru...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Kepala Dusun II Desa Mandala Dukupuntang Ajak Masyarakat Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Serentak 2024
    Pelayanan masyarakat Polsek Sedong Polresta Cirebon Melaksanakan Pengaturan Lalulintas dan PH di Pertigaan Pasar Sedong.
    Polsek Talun "Ngopi Aspirasi/Jumat Curhat" Bersama Guru dan Wali Murid TK Yarqi Ds. Sampiran

    Ikuti Kami